Sabtu, 21 Maret 2015
Cara Mengaktifkan Bluetooth Tethering
1. Pengguna ponsel Android 4.0 ke atas, silakan masuk ke Settings, kemudian di bawah bagian Wireless & Networks, tap More > Tethering & portable hotspot. Aktifkan item Bluetooth tethering.
2. Pada notebook kamu, aktifkan Bluetooth dan silakan terkoneksi dengan ponsel Android kamu. Koneksi menggunakan Bluetooth memerlukan mekanisme otentikasi yang disebut “pairing”. Begitu koneksi Bluetooth terbentuk, secara otomatis Bluetooth tethering akan aktif, dan kamu dapat mengakses Internet dari laptop kamu.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar